Saturday, January 4, 2014

Resep Udang Goreng Kering

UDANG KREMES  KERING PRAKTIS

Uji Coba: Bu Rudi

Resep dari Tabloid Koki Edisi 120 – April 2008

Nasi udang plus sambal

Bahan :

Udang ukuran kecil 1 kg

Tepung terigu protein sedang 1kg

Garam secukupnya

Bawang putih bubuk 2 sendok teh (saya menggunakan bawang putih giling)

Baking Powder 5 sdm

Minyak goring 1 liter

Nasi Putih 15 porsi

 Sambal:

Bawang Merah 50 gram

Cabai Rawit 500 gram

Garam Secukupnya

 Cara Membuat :

Campur udang, garam dan baking powder, aduk rata, rendam udang selama 3 jam. Tiriskan
Campur terigu dan bawang putih, hingga rata. Lumuri/taburi udang dengan campuran terigu hingga rata.
Panaskan minyak, masukkan udang. Goreng udang di atas api sedang sambil sesekali di aduk hingga kering. Angkat dan tiriskan.
Sambal: Tumis bawang merah hingg harum, angkat dan tiriskan. Tumbuk bawang merah, cabai rawit dan garam tetapi jangan terlalu halus. Tuang minyak goring panas ( bekas menggoreng udang) dinginkan
Sajikan nasi udang dengan sambal dan lalap mentimun


Sumber: ioflife.com

0 comments:

Post a Comment

Powered by Blogger.

© 2011 Resep Aneka Udang, AllRightsReserved.

Designed by ScreenWritersArena